Manfaat Menonton Film/Serial

Hai Sobat Penonton! Selama Pandemi ini kita pasti tidak melewatkan aktivitas yang bermanfaat, Yup... Salah satunya adalah Menonton Film Ataupun Serial. Menonton Film/Serial dapat dijadikan Hobi maupun utnuk mengisi waktu luang, dari kalangan umur manapun pasti semua bakal pernah Menonton entah itu dari TV ataupun dari situs bajakan yang sering kalian kunjungi hehe. 

Apa Manfaat Menonton Film/Serial

1. Mengisi Waktu Kosong
Apalagi di-masa Pandemi ini, Waktu kosong tiap orang meningkat, jadi banyak orang untuk mengisi kekosongan tersebut dengan menonton Film/serial di kamar sampai-sampai ketiduran hehe.

2. Membantu kita Belajar dan Menambah Wawasan.
Dari Scene-Scene di film kita bisa banyak belajar banyak hal, Mulai dari Sosial, Politik, Ekonomi, Mental dan lain-lain. Film dapat mengambil sudut pandang dari diri kita yang divisualisasikan di Film. 

3. Bahan Bakar Motivasi
Film "Laskar Pelangi" banyak membuat orang termotivasi untuk belajar mencapai impian kita. Ini sebagai bukti bahwa film dapat membakar motivasi seseorang.

4. Menghargai suatu karya seni
Ketika Menonton suatu film, kita tidak hanya terhibur tetapi kita juga memandang karya seni suatu Producer yang Indah dan kita banyak belajar darisana.

Komentar

Postingan Populer